Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terima Telpon Dari Ceria Shopping Berakhir Tidak Ceria, Dijanjikan Hadiah Motor Malah Ditipu, Uang Jutaan Rupiah Melayang

Parwata - Selasa, 8 Desember 2020 | 19:00 WIB
Masyarakat yang menjadi korban penipuan online bisa melapor ke website patrolisiber.id milik Siber Bareskrim Mabes Polri.
SRIPOKU.COM/ANTONI AGUSTINO
Masyarakat yang menjadi korban penipuan online bisa melapor ke website patrolisiber.id milik Siber Bareskrim Mabes Polri.

Baca Juga: Nyesek, Uang Rp 10 Juta Amblas Tertipu Modus Lelang Mobil, Begini Kronologinya

"Terlapor mengatakan apabila saya sudah mentransfer uang maka sepeda motor baru akan diantarkan ke rumah," jelasnya.

Kemudian, Kamis (3/12) sekitar pukul 13.47, melalui ATM bank BRI di seputaran Sei Selincah, Kecamatan Kalidoni, korban mentransfer secara bertahap ke rekening terlapor yang diberikan atas nama Ria Sulistiawati.

"Setelah uang di transfer, ternyata motor yang di tunggu-tunggu belum juga diantarkan ke rumah.

Dan saat di hubungi terlapor tidak bisa lagi, makanya saya melapor supaya pelaku bertanggung jawab dan dihukum atas perbuatannya," harap korban.

Didampingi orang tuanya korban mendatangi Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Palembang, Sabtu (5/12/2020), siang.

Baca Juga: Driver Ojol Ketipu Uang Palsu Saat Jual HP, Balas Dendam Uangnya Juga Dipakai Buat Beli HP Lagi, Kini Dirangkul Polisi

Sementara, Kasubbag Humas Polrestabes Palembang, AKP Irene membenarkan adanya laporan korban penipuan.

"Laporan diterima dan segera ditindaklanjuti Satreskrim, untuk warga dihimbau lebih berhati-hati lagi dan jangan mudah percaya dengan undian atau hadiah.

Harus di cek terlebih dahulu kebenarannya sebelum memberikan uang kepada para pelaku penipuan," katanya.


Artikel ini telah tayang di sripoku.com dengan judul Seorang Wanita di Palembang Tertipu Hadiah Belanja Online, Berharap Sepeda motor, Uang 2,3 Juta Raib,

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : Sripoku.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa