Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tangkal Covid-19, Grab Bikin Partisi Akrilik Penyekat Antara Diver Ojol dan Penumpang, Berikut Bentuknya

Parwata - Kamis, 28 Mei 2020 | 17:00 WIB
Desain partisi akrilik untuk pembatas druiver ojol dan penumpang
Instagram @semangatojol
Desain partisi akrilik untuk pembatas druiver ojol dan penumpang

"Kalau sudah jadi mungkin kami tawarkan ke aplikator dulu, tapi kalau mereka tidak bersedia membeli, kami bisa tawarkan ke driver langsung," ungkapnya.

Igun menambahkan, partisi akrilik tersebut akan dipasang di tengah jok yang membatasi jarak driver dengan penumpang.

Bentuk partisi akrilik tersebut kemungkinan seperti yang diunggah oleh akun Instagram @semangatojol ini.

Melihat foto yang ditayangkan, partisi tersebut berupa lembaran akrilik tembus pandang dengan bentuk meningggi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Grab terus berinovasi. Membuat pelindungi sbg pembatas antara driver dan customer. . Kota lainnya menyusul. . . . ???? /???? Fb Rizky maulana Rachman(driver grab sukabumi) #semangatojol #motivasiojol

A post shared by Semangat Ojek Online (@semangatojol) on

Batasannya yakni dari pinggang driver ojek online, hingga belakang helm.

Selain itu dipasangkan dua tali selempang menyerupai tas gendong yang dikaitkan ke badan driver ojek online.

Saat digunakan nantinya partisi akrilik ini akan menyekat posisi driver dan penumpang.

Editor : Adi Wira Bhre Anggono
Sumber : Instagram @semangatojol

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa