Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

10 Kota Termacet di Dunia, Jakarta Nomor Berapa?

Fedrick Wahyu - Kamis, 21 Desember 2017 | 17:00 WIB
Kemacetan di jalan raya
interaktif.kompas.id
Kemacetan di jalan raya

6. Sao Paulo, Brasil. Kota yang kaya turis ini, pengemudi kendaraannya harus rela berlama-lama di jalan rata-rata 77,2 jam per tahun.

7. London, Inggris, di mana rata-rata menghabiskan 73,4 jam per tahun.

8. Atlanta, Georgia. Pengemudi di kota ini harus kehilangan 70,8 jam waktu mereka per tahun untuk menghadapi padatnya lalu lintas.

9. Paris, Perancis. Dalam satu tahun pengendaranya mengabiskan 65,3 jam per tahun di dalam kemacetan.

(BACA JUGA: Ancaman Tersembunyi buat Pemilik Mobil Bertransmisi Otomatis)

10. Miami, Florida. Kota yang terkenal dengan kehidupan malamnya yang sangat sibuk, menjadi juru kunci sepuluh besar kota termacet di dunia, di mana pada pengendara 64,8 jam per tahun dalam kemacetan.

Ternyata Jakarta tidak termasuk di dalam 10 besar kota termacet di dunia, Jakarta ada di posisi ke-19. Tapi, bukan berarti kemacetannya bisa ditoleransi. Pemerintah Provinsi wajib menjadikan hal ini sebagai pekerjaan rumah utama demi kenyamanan warganya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa