Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Viral Korban Perampokan Lapor Polisi Malah Disuruh Pulang, Habis Geger Akhirnya Pelaku Tertangkap, Ternyata Pemain Lama

Parwata - Selasa, 28 Desember 2021 | 17:00 WIB
ILUSTRASI - Polisi mengungkap, modus kawanan pelaku di Pulogadung setiap akan merampok korbannya selalu memakai modus ban bocor.
IST
ILUSTRASI - Polisi mengungkap, modus kawanan pelaku di Pulogadung setiap akan merampok korbannya selalu memakai modus ban bocor.

"Setiap pelaku memiliki peran berbeda, pelaku atas nama BI alias Kay (31) perannya mengendarai motor dan memberitahu kepada korban bahwa ban mobilnya bocor," ujar Zulpan di Mapolda Metro Jaya, Semanggi, Jakarta Selatan, Senin (27/12/2021).

Sedangkan pelaku AAM (40) berperan mengendarai motor dan memberitahu kepada korban bahwa bannya bocor.

Sehingga dalam aksi perampokan itu ada dua motor yang ditumpangi dua orang. Hal itu mereka lakukan demi meyakinkan korban bahwa ban mobilnya alami kebocoran.

Satu tersangka lainnya WH (43) mengajak ngobrol korban ketika korban sudah menepikan mobilnya.

Baca Juga: Nekat Lawan Arah Kejar Perampok Naik V-Ixion, Wanita Ini Malah Tabrak Toyota Innova

"Pada saat itu lah tersangka yang lain yang masih DPO atas nama MA ini perannya mengambil barang milik korban yang berada di mobil,” ucapnya.

“Kemudian B perantara membonceng MA untuk mendekati mobil kemudian mengambil tas milik korban," imbuh Zulpan.

Hingga akhirnya uang senilai Rp7 juta yang baru diambil oleh korban di ATM raib dibawa para perampok.

Sebelumnya diberitakan, seorang wanita menjadi korban perampokan saat dirinya mengambil uang tunai di ATM Pulogadung, Jakarta Timur.

Baca Juga: Rampok Berjaket Ojol Kembali Beraksi, Pegawai Minimarket Pasrah, Uang di Brangkas Ludes

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa