Yang pertama harus dipwaspadai adalah genangan air bahkan banjir di jalanan yang dilewati.
“Bahaya karena kita tidak tahu kedalaman air tersebut. Apalagi di Indonesia genangan airnya pasti keruh,” buka Sony kepada beberapa waktu lalu.
Kemudian untuk yang kedua adalah adanya papan reklame hingga pohonan.
“Yang kedua adalah reklame atau baliho, dan pohon, karena angin yang kencang berpotensi membuat mereka roboh,” lanjutnya.
Baca Juga: Sudah Masuk Musimnya, Berikut Daftar Harga Jas Hujan Rekomendasi di Bawah Rp 300 Ribu
Terlebih, papan reklame atau baliho tadi terlihat tidak tertanam atau terpasang dengan baik.
Kemudian yang terakhir adalaah pesan yang dikhususkan untuk pengendara motor.
Yaitu, agar mereka tetap siaga di atas motor mereka sendiri dalam keadaan angin kencang.
“Karena saat hujan ataupun masih gerimis itu ada crosswind dan lateral wind, dan keseimbangan motor akan terganggu kalau melaju dengan kecepatan di atas 40 km/jam,” jelas Sony.
Baca Juga: Dua Jurus Ampuh Cegah Motor Mogok di Musim Hujan, Kuncinya Ada di Komponen Kecil Ini
Editor | : | Naufal Nur Aziz Effendi |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR