Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wajib Cek Tiga Indikator Vital Sebelum Beli Mobil Bekas, Biar Gak Rugi

Parwata,Dylan Andika - Rabu, 22 Juli 2020 | 17:17 WIB
Ilustrasi deretan mobil bekas
Harun/GridOto.com
Ilustrasi deretan mobil bekas

Pada bagian bawah sela-sela mesin yang pernah terendam banjir dan tidak terjangkau saat dibersihkan biasanya juga akan terdapat bekas lumpur.

Banjir yang merendam biasanya akan mempengaruhi usia pakai komponen-komponen kelistrikan pada mobil.

Selain itu, air yang menggenangi mobil juga dapat menyebabkan korosi, yang dalam jangka panjang akan berujung pada bagian-bagian pada mobil mengalami keropos.

Liner silinder mesin mobil
Ryan/gridoto.com
Liner silinder mesin mobil

3. Mesin mobil bermasalah

Cara mengecek mobil yang mesinnya bermasalah biasanya adalah dengan melakukan pengecekan pada bagian-bagian mesin.

Turun mesin merupakan masalah yang terbilang serius dan dapat dilihat dari adanya penggantian-penggantian komponen mesin.

Selain itu, mesin yang bermasalah juga bisa dideteksi dari suara mesin yang terdengar agak kasar dan cenderung banyak getaran.

Terakhir, perlu dicek juga apakah di bagian kolong mobil terdapat kebocoran oli atau tidak.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa