Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ulang Tahun Bayangkara, Gratis SIM, Cukup Penuhi Persyaratan Ini Saja

Parwata - Minggu, 30 Juni 2019 | 18:05 WIB
Ilustrasi Surat Izin Mengemudi (SIM)
dok.tribunnewsbogor.com
Ilustrasi Surat Izin Mengemudi (SIM)

Otomania.com - Hari jadi Bhayangkara akan diperingati pada Senin (1/7), merupakan hari jadi yang ke 73.

Menyambut ulang tahun tersebut telah disiapkan program -program istimewa.

Salah satu program istimewa tersebut adalah, layanan pembuatan perpanjang masa berlaku SIM.

Dimana Layanan ini akan digratiskan pada hari-H ulang tahunnya nanti.

Untuk bisa mendapatkan layanan gratis tersebut, tentunya terdapat cara yang harus dipenuhi.

Baca Juga: Street Manners : Pada Usia Berapakah Pengemudi Bisa Mendapatkan SIM?

Persyaratanya adalah tanggal lahir pemohon harus lahir tepat pada 1 Juli serta berikut membawa surat dan keperluan dalam pembuatan SIM.

Dilansir dari Kompas.com, Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko dalam keterangannya, pada Sabtu (29/6) menjelaskan.

Bahwa program gratis ini sudah berjalan selama beberapa hari.

“Pelayanan gratis pembuatan dan perpanjangan SIM ini sudah berlangsung sejak Sabtu (29/6/2019) sampai Senin (1/7/2019). Warga yang lahir pada 1 Juli cukup membawa KTP, surat keterangan sehat dan memenuhi persyaratan administrasi,” ucapnya.

Namun, meski sudah memenuhi syarat untuk bisa mendapat SIM gratis enggak bisa juga terus dapat langsung secara cuma-cuma.

Baca Juga: SIM Habis Masa Berlaku, Dua Anggota Polisi Kena Tilang Razia

Editor : Parwata
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa