Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sudah Tahu Belum? Segini Batas Aman Boring Liner Jika Mau Bore-Up

Parwata - Minggu, 27 Januari 2019 | 05:54 WIB
Ilustrasi boring motor
Ketut/Otomotif
Ilustrasi boring motor

Batas aman ketebalan boring motor bore up.
dok. Motor Plus
Batas aman ketebalan boring motor bore up.

"Boring liner bisa mengkerut dan membuat piston macet, bahkan bisa membuat piston pecah," tambah Jems.

Keadaan ideal, boring liner untuk piston bore up akan lebih baik mengikuti tebal bawaan motor.

Rata-rata, tebal boring liner bawaan motor berada di 3-4 mm.

Ukuran segitu aman untuk menjaga daya tahan mesin.

Baca Juga : Salah Banget, Pelaku Pembegalan Masuk Kepungan Massa! Motornya Hangus Dibakar

Eits, tapi bagaimana bila ketebalan boring liner diatas itu ya?

Menurut mekanik yang jago oprek Suzuki Thunder 125 series ini tidak masalah, namun hanya pelepasan panas saja yang akan jauh lebih lambat.

"Pelepasan panas mesin yang sedikit lebih lambat bila pendinginan tidak maksimal dan didiamkan lama bisa membuat overheat," tambahnya.

Maka dari itu akan jauh lebih baik bila mengikuti tebal boring liner bawaan motor.

Oh iya, mesin bore up pasti akan jauh lebih panas dari mesin dengan keadaan standar.

Pastikan juga sistem pendinginan terjaga dengan baik.

Bila menggunakan radiator, pastikan air radiator dalam keadaan baik.

Sementara yang menggunakan kipas seperti motor matic, pasang kipas standar untuk motor penggunaan harian.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa