Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terkuak, Permukaan Jalan Pengaruh Ke Jarak Pengereman Mobil

Parwata - Selasa, 4 Desember 2018 | 19:40 WIB
Saat Berayun, Roda Cenderung Tegak Lurus Sehingga Konsisten Menjaga Bidang Kontaknya Dengan Aspal
GridOto
Saat Berayun, Roda Cenderung Tegak Lurus Sehingga Konsisten Menjaga Bidang Kontaknya Dengan Aspal

"Selanjutnya, inklinasi atau sudut kemiringan jalan menanjak juga berperan dalam pengaruh jarak pengereman karena berkaitan dengan gaya gravitasi dan gaya tarik berat mobil saat mengerem," jelas Adrianto.

Semakin besar inklinasi, semakin curam tanjakan sehingga jarak pengereman akan lebih pendek karena berat mobil lebih cenderung tertarik ke belakang.

(BACA JUGA: Jajal Motor Yamaha R1, WSBK Nawarin Lewis Hamilton Balap Beneran)

Faktor terakhir adalah dari tingkat kekerasan jalan, misalkan seperti aspal yang baru jadi dengan aspal yang sudah lama.

"Karena aspal baru masih empuk, ketika mengerem aspal tersebut cenderung ikut terkikis dengan kekuatan grip ban sehingga mengkerut permukaannya dan menambah jarak pengereman," ujar Adrianto.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa