Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Main, Minyak Rem Motor MotoGP Tahan Mendidih Hingga 300 Derajat Celcius Lebih

Irsyaad Wijaya - Selasa, 23 Oktober 2018 | 09:00 WIB
Motor MotoGP
BoxRepsol.com
Motor MotoGP

Meski begitu, ternyata umur pakai minyak rem spesial ini tidak panjang.

Karena memiliki sifat menyerap uap air, umur pakai minyak rem ini direkomendasikan hanya 2.000 - 4.000 km saja.

Brembo LCF 600 Plus dijual bebas untuk umum
brembo.com
Brembo LCF 600 Plus dijual bebas untuk umum

Menurut Brembo minyak rem ini bisa digunakan di seluruh sistem rem yang dibuat Brembo.

Minyak rem ini juga bisa dicampur dengan minyak rem DOT3 ataupun DOT4.

(BACA JUGA: Fitur Traction Control Wajib di Motor MotoGP, Kalau Enggak Nempel Bisa Fatal)

Brembo juga menjamin tidak akan ada perbedaan pada tuas rem selama menggunakan minyak rem ini.

Maklum, di minyak rem biasa umumnya jarak main tuas akan ikut berubah seiring dengan menurunnya kinerja minyak rem.

Brembo menjamin hal itu tidak terjadi pada minyak rem spesialnya ini.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa