Sedangkan tersangka Fuad mengaku, uang hasil dari aksi begalnya digunakan untuk membeli narkoba sabu-sabu.
Di hadapan kapolres, Muzakki mengaku mendapat bagian sebesar Rp 800 ribu hingga Rp 1 juta. Uang itu digunakan untuk bersenang-senang dan memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Dalam aksinya, Muzakki mengaku tidak asal begal. Ia menghindari membegal warga setempat atau di sekitar wisata.
"Kalau buka helm berarti warga sini," singkatnya.
(BACA JUGA: Bisa Melaju 50 Km Per Jam, Tengok Spesifikasi Navya, Mobil Otonom di Asian Games 2018)
Editor | : | Iday |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR