Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ruang Mesin Mobil Muncul Suara Kasar, Penyebabnya Bisa dari 5 Komponen Ini

Dok Grid - Selasa, 16 April 2024 | 10:38 WIB
Penyebab munculnya suara berisik di ruang mesin mobil. (Foto Ilustrasi)
Dok.OTOMOTIF
Penyebab munculnya suara berisik di ruang mesin mobil. (Foto Ilustrasi)

Komponen ini bisa menjadi salah satu penyebab munculnya suara kasar dari ruang mesin yang cukup mengganggu.

Sebagai pendingin kabin mobil, kompresor AC ini bisa menimbulkan suara berisik dan kasar terlebih bila olinya sudah mulai habis.

Untuk mencegah munculnya suara kasar, wajib bagi pemilik mobil memastikan oli kompresor AC tidak sampai kering. Bila tidak akan membuat komponen tersebut jebol.

Baca Juga: AC Mobil Kurang Dingin Jangan Langsung Tuduh Kompresor Lemah, Ini Kata Bengkel

2. Oli Mesin

Ilustrasi ganti oli mesin mobil
Radityo Herdianto / GridOto.com
Ilustrasi ganti oli mesin mobil

Suparna mengungkapkan, oli mesin mobil yang kurang membuat komponen-komponen di dalam mesin tidak mendapatkan pelumasan yang optimal.

Dalam jangka panjang, sangat merugikan seperti risiko turun mesin akibat komponen mesin yang saling bergesekan semakin cepat aus dan macet sehingga menimbulkan kebisingan.

Baca Juga: Ketahui, Ini Perbedaan Antara Ganti Oli dan Kuras Oli di Mobil Matik

3. Sabuk Pemutar

Beberapa komponen mobil menggunakan tenaga mesin untuk bekerja, seperti kompresor AC dan alternator, melalui sabuk pemutar untuk memindahkan tenaga mesin ke komponen tersebut.

Sabuk pemutar akan mengalami keausan karena pemakaian dan berbunyi jika dibiarkan hingga habis bidang geseknya.

Editor : optimization
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa