Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ruang Mesin Mobil Muncul Suara Kasar, Penyebabnya Bisa dari 5 Komponen Ini

Dok Grid - Selasa, 16 April 2024 | 10:38 WIB
Penyebab munculnya suara berisik di ruang mesin mobil. (Foto Ilustrasi)
Dok.OTOMOTIF
Penyebab munculnya suara berisik di ruang mesin mobil. (Foto Ilustrasi)

Otomania.com - Umum terjadi suara-suara kasar dari ruang mesin akan muncul di mobil berumur, terlebih yang kurang perawatan.

Munculnya suara kasar dari ruang mesin tersebut cukup mengganggu pengemudi, dan perlu dilakukan pengecekan.

Menurut Suparna, Kepala Bengkel Auto2000 Pramuka, suara kasar yang muncul dari balik kap mesin bisa berasal dari beragam komponen dan ada banyak faktor penyebabnya.

"Contoh untuk oli mesin yang berkurang, otomatis membuat suara juga menjadi lebih kasar. Hal ini tergolong fatal karena bisa merusak, karena itu sangat penting untuk melakukan pergantian secara berkala agar terkontrol dengan baik," ujar Suparna, pada Minggu (4/12/2022).

Menurutnya, munculnya suara kasar dari mesin mobil memang tak bisa diprediksi secara pasti, dan harus dilakukan pengecekan.

Namun demikian, di beberapa kasus suara kasar juga bisa terjadi karena adanya keausan pada beberapa komponen.

Beberapa waktu lalu, Auto2000 memberikan tips tentang sumber suara kasar yang biasanya muncul dari komponen di ruang mesin.

Hal ini bisa menjadi referensi bagi para pemilik mobil untuk melakukan pengecekan awal, yakni :

Baca Juga: Selain Tarikan Menjadi Berat, Ini Efek Oli Mesin Mobil Lama Enggak Diganti

1. Kompresor AC Mobil

Kompresor AC mobil
Ryan Fasha/GridOto.com
Kompresor AC mobil

Editor : optimization
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa