Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Efektivitas Speedcam Tilang Elektronik saat Jalan Tol Macet Dipertanyakan, Pakar Masalah Transportasi Bilang Begini

M. Adam Samudra,Naufal Nur Aziz Effendi - Minggu, 3 April 2022 | 13:00 WIB
Banyak yang penasaran efektivitas speedcam tilang elektronik saat jalan tol macet, begini tanggapan pakar masalah transportasi (foto ilustrasi)
Kompas.com/Kristianto Purnomo
Banyak yang penasaran efektivitas speedcam tilang elektronik saat jalan tol macet, begini tanggapan pakar masalah transportasi (foto ilustrasi)

Budiyanto menambahkan, penegakan hukum yang salah, tidak cermat dan salah menganalisa dapat berkonsekuensi kepada permasalahan hukum yang baru.

"Sehingga perlu SDM yang mampu menganalisa, memverifikasi pelanggaran yang masuk dalam base data dengan baik dan benar," ucapnya.

Sekadar informasi, penindakan pelanggaran yang melebihi batas kecepatan atau overspeed melalui tilang elektronik dilakukan sepanjang jalan tol Trans Jawa dan Trans Sumatera.

Adapun mengenai batas kecepatan melaju di tol, menurut Aan minimalnya 60 km/jam, sementara maksimalnya maksimal 100 km/jam.

Ketika kendaraan tersebut melampaui batas yang sudah ditentukan, otomatis kamera pintar kita ini akan meng-capture kendaraan tersebut.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa