Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Nagih, Begini Rasanya Riding di Sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit Naik Honda CBR250RR

Parwata,Eka Budhiansyah - Rabu, 10 November 2021 | 12:00 WIB
Sedikit pose di depan Tikungan 10 sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit
Istimewa
Sedikit pose di depan Tikungan 10 sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit

Otomania.com - Bikin nagih, begini rasanya riding di sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit naik Honda CBR250RR.

Sebuah kesempatan menarik diberikan oleh PT Pertamina (Persero) yang bekerja sama dengan ITDC dan juga MGPA kepada awak redaksi.

Berupa kesempatan untuk menjajal salah satu sirkuit yang jadi kebanggaan Indonesia, yakni sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit (8/11.2021).

Yang mana sirkuit tersebut akan digunakan untuk menggelar alap internasional sekelas World Superbike (WSBK) dan MotoGP Indonesia.

Baca Juga: Anti Mainstream, Sandiaga Uno Jajal Sirkuit Mandalika Naik Ontel Dikawal Ducati Multistrada, Bikin Valentino Rossi Nangis

Yup! Pertamina Mandalika International Street Circuit yang terletak di Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB).

Sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit ini akan dipakai untuk menggelar dua balap motor internasional dalam dua pekan mendatang.

Gelaran pertama yaitu ajang Asia Talent Cup (12-14/11) dan World Superbike alias WSBK Indonesia 2021 (19-21/11).

Ada rasa kebanggaan tersendiri ketika akhirnya Eka Budhiansyah yang merupakan awak redaksi GridOto.com dan OtoRace.id menjadi media yang menjajal kondisi trek Pertamina Mandalika ini menjelang sepekan sebelum dimulainya balap tersebut.

Eka Budhiansyah crew GridOto.com dan OtoRace.id riding di atas Pertamina International Street Circuit (8/11)
Istimewa
Eka Budhiansyah crew GridOto.com dan OtoRace.id riding di atas Pertamina International Street Circuit (8/11)

Baca Juga: Bikin Penasaran, Ternyata Tiga Warna di Sirkuit Mandalika Jelang WSBK dan MotoGP Indonesia Punya Arti Masing-masing

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa