Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sekali Pembalap MotoGP Jatuh, Miliaran Rupiah Melayang, Ini Rincian Biaya Perbaikan Motornya

Parwata,Naufal Nur Aziz Effendi - Minggu, 8 Agustus 2021 | 10:01 WIB
crash horor di MotoGP Austria 2020, berapa biaya yang harus dikeluarkan tim satelit buat perbaikan motor jika kecelakaan?
The-Race.com
crash horor di MotoGP Austria 2020, berapa biaya yang harus dikeluarkan tim satelit buat perbaikan motor jika kecelakaan?

Motor milik Johann Zarco dan Franco Morbidelli rusak parah, sampai menabrak pagar pembatas.

Sebagai informasi, baik Johann Zarco dan Morbidelli adalah pembalap tim satelit yang motornya merupakan sewaan dari pabrikan.

Baca Juga: Motor MotoGP Honda Marc Marquez Pakai 2 Silincer Knalpot, Kok Motor MotoGP Fabio Quartararo Cuma 1? Ternyata Ini Penyebabnya

 

Rem di motor MotoGP
Rianto Prasetyo
Rem di motor MotoGP

 

Jika motor mengalami kerusakan parah sampai hancur seperti yang terjadi di MotoGP Austria 2020 lalu biayanya pasti membengkak.

Tim satelit macam Avintia Ducati dan Petronas Yamaha SRT harus merogoh kocek sampai Rp 8,7 miliar.

Biaya tersebut diestimasikan buat perbaikan part-part penting motor MotoGP seperti sasis, swingarm, perangkat elektronik, tangki, sampai mesin. Wow...!!!

BERAPA HARGA MOTOR MotoGP?

Yang perlu diketahui juga adalah, harga satu unit motor MotoGP milik tim pabrikan.

Dilansir dari Box Repsol.com, harga satu unit motor tim pabrikan setidaknya menyentuh 3 juta euro. Atau seharga dengan Rp 52,3 miliar.

Editor : Dimas P
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa