Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

10 Cara Benar Nyetir Mobil Matic Untuk Pemula

Dok Grid - Senin, 9 September 2024 | 15:39 WIB
Ilustrasi transmisi otomatis
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Ilustrasi transmisi otomatis

Kode transmisi otomatis
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Kode transmisi otomatis

2. Posisi Kaki

Untuk mengontrol pedal gas dan rem pada mobil matic hanya menggunakan satu kaki, kanan saja.

Sesangkan posisi kaki kiri selalu ditaruh di foot rest yang ada di pojok kiri.

3. Menyalakan Mobil Matic

Sebelum menyalakan atau menghidupkan mobil matic, pastikan dulu tuas transmisi di posisi P.

Beberapa mobil mensyaratkan pedal rem diinjak memakai kaki kanan sebelum mesin mobil dinyalakan.

Setelah dua kondisi tersebut terpenuhi, baru menstarter mobil.

Ilustrasi pengoperasian transmisi otomatis
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Ilustrasi pengoperasian transmisi otomatis

4. Memajukan Mobil

Sambil kaki kanan tetap menginjak pedal rem, geser tuas transmisi ke posisi D.

"Tunggu 1 sampai 1,5 detik untuk memastikan engagement gigi transmisi matic terjadi dengan sempurna," terang Hermas Efendi Prabowo, pemilik Worner Matic, Bintaro, Tangerang Selatan.

Setelah itu injakan kaki di pedal rem diangkat secara pelan-pelan, mobil pun akan mulai bergerak perlahan.

Begitu mobil mulai melaju, pindahkan kaki ke pedal gas dan injak untuk meningkatkan kecepatan.

Baca Juga: Bikin Transmisi Cepat Rusak, Ini 6 Kesalahan Pengemudi saat Nyetir Mobil Matic

Editor : optimization
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa