Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bahaya Abaikan Uji KIR Mobil, Tak Hanya Sanksi Tapi Juga Berpontensi Bikin Orang Lain Celaka : Street Manners

Parwata,Muhammad Mavellyno Vedhitya - Selasa, 13 April 2021 | 10:15 WIB
ilustrasi uji KIR
Kompas.com
ilustrasi uji KIR

Otomania.com - Bahaya Abaikan uji KIR Mobil, Tak Hanya Sanksi Tapi Juga Berpontensi Bikin Orang Lain Celaka.

Uji KIR untuk mobil komersial dan penumpang harus dilakukan untuk menjamin kendaraan laik jalan.

Mobil yang dimaksud seperti angkot, pick up, bus, dan juga truk yang kesemuanya itu harus lulus uji KIR atau uji berkala.

Uji berkala kendaraan tersebut dilakukan oleh pemerintah lewat Kementerian Perhubungan.

Baca Juga: Bukan Asal, Ternyata Begini Posisi Pegang Setir Yang Benar, Ada Alasannya : Street Manners

Namun begitu, pada prakteknya masih ada pemilik mobil yang lalai untuk melakukan uji KIR.

Menurut Jusri Pulubuhu, selaku Training Director Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC).

Mengabaikan uji KIR mobil dapat membahayakan pengendara lain di jalan.

"Mobil yang tidak diuji KIR berpotensi mengalami masalah dan dapat menimbulkan kecelakaan," ujar Jusri saat dihubungi tim, Senin (12/4/2021).

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini 3 Hal Yang Harus Dipertimbangkan Sebelum Salip Truk. Street Manners

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa