Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas Insiden, Ini Isyarat Pesepeda yang Wajib Diketahui Pengguna Kendaraan Bermotor

Adi Wira Bhre Anggono - Senin, 21 September 2020 | 19:00 WIB
Isyarat pesepeda untuk belok ke kanan
Dok. Kemenhub
Isyarat pesepeda untuk belok ke kanan

Baca Juga: Viral Pesepeda Terabas Tol Jagorawi, Jadi Bukti Bobroknya Moral Keselamatan

Selain isyarat, ada aturan lain yang bersinggungan dengan kendaraan bermotor dan tertuang pada Pasal 8 poin 1 dan 5, yakni :

- Dengan sengaja membiarkan sepeda ditarik oleh kendaran bermotor dengan kecepatan yang membahayakan keselamatan.

- Berdampingan dengan kendaraan lain, kecuali ditentukan lain oleh rambu lalu lintas.

Sebelumnya, Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Darat Budi Setiyad mengatakan, regulasi dibuat sebagai teknsi keselamatan pesepda di jalan, mengingat trennya yang semakin tinggi serta masih adanya keterbatasan fasilitas pendukungnya.

"Aturan perundangan tujuannya adalah mewujudkan tertib berlalu lintas dan menjamin keselamatan pengguna sepeda di jalan.

Dalam aturan tersebut, ada tiga subtansi besar yang menjadi titik konsentrasi dalam peraturan bersepeda, pertama mengenai persyaratan teknis sepeda yang berkeselamatan, kedua tata cara bersepeda, serta yang ketiga fasilitas pendukung sepedanya," kata Budi beberapa waktu lalu.

Sayangnya, terkait pelanggaran, rupanya belum tercantumkan pada Permenhub tersebut. Ketika ditanyakan langsung soal hal ini tersebut.

Kepala Humas Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Pitra Setiawan mengatakan, bila Permenhub tersebut tujuannya lebih kepanduan untuk ke masing-masing pemerintah daerah.

"Ini hanya garis besarnya sebagai panduang bagi masing-masing pemerintah daerah. Mengenai masalah jalannya mana saja, termasuk sanksinya seperti apa, itu nanti pemerintah daerah atau provinsi yang mengatur," kata Pitra saat dihubungi, Jumat (18/9/2020).

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Biar Tak Celaka, Kenali Isyarat Komunikasi Pesepeda di Jalan Raya".

Editor : Adi Wira Bhre Anggono
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa