Itu adalah dari arah Tegal menuju Maos, jadi yang menemper adalah sepeda motornya," kata Petugas Jaga Perlintasan Kroya, Purwoko.
Pihaknya mengatakan jika korban langsung tewas di tempat karena terseret hingga beberapa meter.
"Buat pelajaran bagi mereka supaya taat aturan tapi memang manusianya yang melanggar," tambahnya.
Pihak KAI Daop 5 Purwokerto mengimbau kepada masyarakat supaya lebih berhati-hati, ketika melintas di perlintasan kereta api.
Terutama pastikan tidak ada kereta yang melintas jika akan menyeberang.
Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul "Terobos Pintu Perlintasan KA yang Sudah Tertutup, Pemotor di Kroya Cilacap Tewas".
Editor | : | Adi Wira Bhre Anggono |
Sumber | : | TribunJateng.com |
KOMENTAR