Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fakta di Balik Pembunuhan Seorang Penata Busana Oleh 3 Orang Temannya, Pelaku Ingin Kuasai Mobil Karena Terlilit Utang

Adi Wira Bhre Anggono - Selasa, 19 Mei 2020 | 14:05 WIB
Tiga tersangka pembunuhan penata busana terkenal di Jember saat konferensi pers di Mapolres Jember, Senin (19/5/2020)
Bagus Supriadi/Kompas.com
Tiga tersangka pembunuhan penata busana terkenal di Jember saat konferensi pers di Mapolres Jember, Senin (19/5/2020)

Otomania.com - Setelah melakukan penyelidikan, aparat kepolisian Polres Jember berhasil menangkap tiga pelaku pembunuh penata busana Yohanes Satriyo Leonardo Garry (35) alias Gery.

Ketiga pelaku yakni, MM (27), AC (21), dan DC (19).
Mereka ditangkap di dua lokasi berbeda pada Minggu (17/5/2020).

Pelaku MM dan AC ditangkap di Kecamatan Ledokombo, saat hendak menjual mobil korban.

Sedangkan tersangka DC ditangkap di rumahnya di Kecamatan Kaliwates.

Kepada polisi, mereka mengaku membunuh korban ingin menguasai hartanya karena sedang terlilit utang.

Baca Juga: Modus Unik, Pria Ini Curi Motor Dengan Pura-pura Minta Diantarkan ke RS Buat Jenguk Saudara

Atas perbuatannya, ketiga pelaku dikenakan Pasal 340 KUHP tentang pembunuhan berencana dengan hukuman 20 tahun penjara atau seumur hidup.

Berikut fakta selengkapnya yang lansir dari Kompas.com:

1. Kronologi pembunuhan, sudah direncanakan

Kapolres Jember AKBP Aris Supriyono mengatakan, pembunuhan yang dilakukan oleh tiga pelaku ini sudah direncanakan.

Editor : Adi Wira Bhre Anggono
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa