Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kesal Disalip, Pria Ini Todongkan Pisau dan Rusak Mobil, Eh Ternyata Yang Punya Jenderal Polisi, Begini Nasibnya Sekarang

Parwata - Rabu, 29 April 2020 | 11:35 WIB
Kombes Pol Yusri Yunus
Tribunnews/Igman Ibrahim
Kombes Pol Yusri Yunus

"Pelaku di jalan tol mengejar mobil pelapor dan disuruh berhenti, diancam lah pakai pisau. Pas disuruh berhenti dia (pelaku) mengeluarkan pisau," ungkap dia.

Tak hanya itu, pelaku juga merusak mobil yang belakangan diketahui milik jenderal polisi tersebut.

"Pas mobil sudah berhenti, dia mengeluarkan pisau dan coret-coret mobilnya si pelapor," ungkapnya.

Lebih lanjut, Yusri mengatakan, pelaku berhenti melakukan perusakan tersebut ketika sang jenderal polisi membuka identitasnya.

Pelaku melarikan diri saat korban mengeluarkan kartu anggota polisi.

Baca Juga: Perampok Kaget Saat Bawa Kabur Mobil, di Dalam Ada Kerabat Korban, Pisau Dikerahkan

"Pada saat dikasih lihat kartu anggota polisi, dia langsung kabur. Pelaku kabur tapi karena pelat nomor mobilnya terlihat jadi dilaporkan ke Polda Metro Jaya," pungkasnya.

Hingga saat ini, pelaku masih diperiksa secara intensif oleh pihak kepolisian.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Tak Terima Disalip di Tol Cikampek, Pria Ini Nekat Rusak Mobil Jenderal Polisi, Begini Nasibnya,

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa