Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kenapa Motor Yamaha Bagus di Silverstone Ini Ungkapan Rossi

Parwata - Minggu, 25 Agustus 2019 | 18:45 WIB
Valentino Rossi
DOK. YAMAHA MOTOGP
Valentino Rossi

Selain itu yang menjadi Faktor lainnya, adalah kerja keras Yamaha yang cukup bagus akhir-akhir ini, Valentino Rossi memuji hasil kerja tim Yamaha.

"Sepertinya ini adalah periode terakhir (keterpurukan Yamaha)," imbuh The Doctor.

"Akhirnya, Yamaha mulai bekerja ke arah yang benar. Tentunya tidak mudah tapi mereka sudah mulai melakukan hal-hal cerdas. Ini mengubah situasi sangat jauh dibanding 2 tahun terakhir, dan sepertinya lebih mudah melalui setiap tikungan dengan motor ini," sambung Valentino Rossi.

Valentino Rossi merasa cukup puas meski dari segi top speed masih kalah dari Honda atau Ducati.

Tapi dari segi menikung, motor YZR-M1 sudah jauh lebih baik.

"Jadi bahkan jika kami tidak cukup cepat di trek lurus, kupikir di sisi lainnya kami sudah berkembang, trek ini juga membantu kami," tegas Valentino Rossi.

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa