Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Caranya, Agar Lap Microfiber Tetap Awet Untuk Digunakan

Parwata - Selasa, 13 Agustus 2019 | 10:05 WIB
Ilustrasi lap microfiber
Isal/GridOto.com
Ilustrasi lap microfiber

Otomania.com - Pentingnya memiliki lap microfiber adalah, karena lap ini bagian dari perawatan mobil.

Lap microfiber berbahan serat sintetis, yang memiliki banyak fungsi.

Seperti contohnya adalah untuk mengeringkan mobil basah, membersihkan debu, atau untuk mengaplikasikan wax mobil.

Untuk bisa awet digunakan, lap serbaguna ini juga butuh dirawat.

Berikut ini adalah tips membersihkan lap microfiber dan beberapa pantangannya agar Anda tidak terjadi salah kaprah.

Baca Juga: Begini Cara Jaga Kilap Mobil Setelah Dipoles

Pertama, saat Anda baru membeli lap tersebut sebaiknya langsung dicuci sebelum lap tersebut digunakan.

Seperti disampaikan oleh Rangga Pradito, punggawa car detailer Shine Car di Cipinang Cempedak, Jakarta Timur.

"Sama seperti baju saja, dicuci dulu pakai air biar kainnya bisa beradaptasi. Jangan langsung kena bahan-bahan yang merusak," ungkap Rangga Pradito dikuip dari GridOto.com

Rangga menganjurkan agar tidak mencuci kain microfiber dengan menggunakan mesin cuci.

"Jangan menggunakan mesin cuci, karena bisa merusak. Dan jangan dicampur juga dengan bahan lain seperti kaus atau celana. Karena daya serap microfiber berbeda dan partikel dari bahan-bahan lain justru bisa menempel," ujar Rangga Pradito .

Baca Juga: Kenapa, Lap Chamois Untuk Mencuci Bodi Kendaraan Tidak Dianjurkan?

Jenis Chamois, Microfiber dan Microfiber chamois
Jenis Chamois, Microfiber dan Microfiber chamois

Editor : Parwata
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa