Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tengkuk Merinding, Petugas SPBU Kaget-kaget Ada Ular Di Bagasi Vario

Parwata - Minggu, 6 Januari 2019 | 15:00 WIB
Ular piton di dalam bagasi Honda Vario
Instagram.com/roda2blog
Ular piton di dalam bagasi Honda Vario

Otomania.com - Biasanya bagasi motor jelas untuk menyimpan jas hujan atau peralatan lainnya.

Namun, gimana jadinya kalau di dalam bagasi motor ada seekor ular.

Bukan tanpa sengaja, melainkan memang sengaja dilakukan pemilk Honda Vario 125 warna merah ini.

Ketahuannya pun bikin tenaga penjual sebuah SPBU di Wonogiri, Jawa Tengah terkaget.

Baca Juga : Santer Disebut Bakal Nikah, Valentino Rossi Cuma Bilang Begini

Bagaimana enggak kaget, petugas yang berniat mengisi bensin ke tangki Vario spontan loncat saat pemotor membuka jok motor.

Di dalam bagasi Vario yang cukup besar, ada ular yang terlihat berjenis Pyhton Reticulatus alias sanca kembang, yang berukuran cukup besar melingkar.

Bahkan dari foto yang terlihat kepala ular sampai keluar dari bagasi.

Baca Juga : Wuih, Ternyata Vanessa Angel Doyan Motor Juga, Pose Naik Honda Monkey

Si pemotor sendiri seperti terlihat tenang-tenang saja memegang ular besar itu.

Sampai-sampai dengan pedenya memamerkan ular besarnya yang ada di bagasi ke hadapan seorang yang mengambil gambar.

Baca Juga : Santer Disebut Bakal Nikah, Valentino Rossi Cuma Bilang Begini

Tapi, kasian juga ya ular sebesar itu dipaksa melingkar di dalam bagasi motor.

Langsung aja nih lihat foto-fotonya di akun Instagram @roda2blog:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mbah mbah, lain kali kalau naruh ular di bawah jok dikarungin yaa. Kasihan mbaknya sampai kaget, untung gak jantungan. . TKP Wonogiri Suksesss . #SPBU #pertamina #wonogiri #satwa #fauna #ular

A post shared by roda2blog.com (@roda2blog) on

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa