Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pertanyaan Klasik, Meski Juara Empat Kali WSBK, Kawasaki Tetap Ogah Pindah ke MotoGP

Irsyaad Wijaya - Minggu, 30 September 2018 | 19:30 WIB
Jonathan Rea berhasil raih juara dunia Superbike ke-4 bersama Kawasaki
twitter/@@KRT_WorldSBK
Jonathan Rea berhasil raih juara dunia Superbike ke-4 bersama Kawasaki

Puncaknya di Februari 2009, terjadi krisis global yang membuat Kawasaki keluar dari MotoGP.

Sebelum benar-benar keluar dari MotoGP, Kawasaki mengubah namanya menjadi Hayate Racing dan berkompetisi dengan satu pembalap saja yakni Marco Melandri (sekarang berkompetisi di World uperbike bersama Aruba.it Ducati).

Intinya, masalah pendanaan yang membuat Kawasaki keluar dari MotoGP.

Setelah itu di 2010 Kawasaki masuk ke kejuaraan dunia superbike (WorldSBK).

(BACA JUGA: Jonathan Rea Beri Tepuk Tangan ke Tom Sykes Setelah Dijatuhkan di World Superbike Ceko, Mirip Stoner dan Rossi)

Kawasaki berani mengeluarkan dana banyak saat debut ke World Superbike, walaupun tidak sebanyak kalau di MotoGP sih.

Dan hasilnya sejak 2012, tidak ada pabrikan yang lebih sukses di World Superbike dari Kawasaki.

Di 2013 pembalap Kawasaki, Tom Sykes menjadi juara World Superbike.

Bahkan di empat tahun terakhir ini (2015-2018), rekan Tom Sykes, Jonathan Rea menjadi penguasa World Superbike.

(BACA JUGA: 7 Perbedaan MotoGP dan World Superbike)

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa