Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

TNI Dikasih Motor Dinas Sekelas Perang Dunia, Tengok Nih Sosoknya

Irsyaad Wijaya - Jumat, 17 Agustus 2018 | 19:20 WIB
IMZ Ural 650
IMZ Ural 650

Otomania.com - Selain mengandalkan ketahanan fisik, Tentara Nasional Indonesia juga dibekali dengan sarana transportasi kendaraan dinas.

Selain mobil, motor juga jadi transportasi penting dan beberapa punya tugas khusus.

Ada motor untuk patroli biasa, ada juga yang punya spek perang dunia.

Yuk intip 4 motor andalan TNI :

1. Yamaha V-Ixion

Yamaha V-Ixion ini yang paling sering terlihat digunakan anggota TNI.

(BACA JUGA: Cepet Banget, Urus Keyless Entry Honda Forza 250 Hilang Cuma Butuh Waktu 10 Menit)

Motor ini lebih banyak digunakan untuk patroli atau kegiatan dinas lain.

Mesin 4-tak 150 cc yang diusung punya tenaga besar untuk membawa anggota TNI melintasi jalur perkotaan.

Yamaha V-Ixion jadi salah satu motor dinas TNI
Yamaha V-Ixion jadi salah satu motor dinas TNI

2. Kawasaki Ninja 250

Ternyata motor sport seperti Kawasaki Ninja 250 juga menjadi andalan TNI.
Motor ini pernah digunakan Peleton Pengintai Keamanan (Tontaikam) Brigif 1 PIK/JS Kodam Jaya.

Dengan motor sport 250 cc seperti Ninja diharapkan personel TNI bisa bertindak cepat jika ada kejadian.

Saat menunggang motor sport anggota TNI juga terlihat lebih gagah.

(BACA JUGA: Repsol Honda Untung, Ducati Besar Hati Kasih Kado Jorge Lorenzo Di Pengujung Kontrak)

Kawasaki Ninja 250
Kawasaki Ninja 250

Editor : Iday
Sumber : Motorplus.gridoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa