Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Sebelum Memboyong Suzuki Inazuma 250 ke Garasi, Bagian Kelistrikan Jangan Kelolosan

Ditta Aditya Pratama - Minggu, 15 Juli 2018 | 14:15 WIB
Suzuki Inazuma 250 di bengkel spesialis
Farhan
Suzuki Inazuma 250 di bengkel spesialis

"Kaki-kaki perlu diperiksa, seperti pelek atau sokbreker apakah sudah terlihat bekas perbaikan akibat tabrakan atau tidak, amannya cari yang belum pernah terlibat kecelakaan," tambahnya.

Cek Kelistrikan

Karena mayoritas pengguna Inazuma senang memodifikasi bagian ini untuk menambah aksesoris pendukung turing, jangan sampai lolos nih saat pemeriksaan.

"Kabel bodi sebisa mungkin cari yang belum dioprek untuk pasang aksesoris, biasanya kalau kebanyakan dan pemasangan asal kelistrikan jadi ngadat," lengkapnya.

"Jika terlanjur dapat yang bermasalah, contohnya motor di bengkel ada yang tunggu kabel bodi baru sampai sekarang belum ada barangnya, terpaksa motor nganggur sebulan lebih," tutup Jaynur.

(BACA JUGA: Patut Bangga, Dua Pembalap Muda Harumkan Nama Indonesia di Thailand Talent Cup 2018, Naik Podium)

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa