Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Lagi Kelas Pekerja, Mitsubishi L300 Jadi Glamor dengan Enam Roda

Irsyaad Wijaya - Senin, 5 Februari 2018 | 16:29 WIB
Pick-up Mitsubishi L300 dirombak gaya ekstream
GridOto
Pick-up Mitsubishi L300 dirombak gaya ekstream

L300 jadi memiliki 6 buah roda
Hikmawan/GridOto
L300 jadi memiliki 6 buah roda

Salah satu ubahan dari L300 ini yang menarik mata adalah bagian roda belakang yang berjumlah empat buah sejajar. Akibatnya wheelbase pikap ini menjadi lebih panjang dari aslinya.

(BACA JUGA: Dekati Mercedes-Benz Asal Yogya yang Siap Tebar Pesona di Jepang)

Karena memang kegunaan L300 ini hanya untuk kontes, pada bagian kaki-kaki juga terdapat air suspension yang bisa dibuat tinggi atau rendah sesuai selera pengendara. Sementara pelek menggunakan merek ADV.1 yang berukuran ring 20 inci.

Soal budget, biaya rombakan ini sudah melebihi harga LCGC. "Ini kita habis sekitar 150-200 juta," kata Tatar.

Data Modifikasi

Eksterior: Full body kit Kupu-Kupu Malam
Cat : bunglon
Kaki-Kaki : Tambah gardan belakang
Suspensi : air suspension
Pelek : ADV.1 20 inci
Audio: Full audio Venom dan Pioneer
Full audi set Venom
10 Subwoofer Venom 
8 LCD Pioneer

Sistem audio di pikap L300
Hikmawan/GridOto
Sistem audio di pikap L300

Editor : Donny Apriliananda
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa