Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Motor Sport 150 cc Bulan September

Setyo Adi Nugroho - Jumat, 2 September 2016 | 12:05 WIB

Jakarta, Otomania – Sepeda motor sport dengan mesin 150 cc semakin menjadi pilihan konsumen yang mengidamkan motor sport. Pada bulan September ini, pasar motor sport 150 cc kedatangan varian anyar Yamaha V-Ixion.

V-Ixion ini hadir dengan tambahan warna dan grafis baru yakni Luminous White, Hustle Gold dan Zeal Red. Kehadiran stripping baru ini diharapkan mampu memuaskan keinginan konsumen Yamaha untuk produk baru. Motor ini dibanderol dengan harga yang sama dengan model lama yakni Rp 25.350.000

Bulan September juga mencatat perubahan harga pada motor sport 150 cc Honda. Beberapa model yang mengalami penyesuaian harga tersebut adalah CBR 150 R dengan kenaikan Rp 100 ribu.

Simak harga sepeda motor sport 150 cc bulan September 2016 yang telah dikumpulkan dari beragam sumber

Honda

Mega Pro FI

Rp.21.300.000

New CBR 150 R Standar

Rp. 32.600.000 *

New CBR 150 R - Red

Rp. 33.200.000 *

New CBR 150 R - Repsol

Rp. 33.400.000 *

Verza 150 Spoke MMC

Rp. 18.350.000

Verza 150 CW MMC

Rp. 19.200.000

New CB 150 R - Special Edition (HM)

Rp. 26.600.000

New CB 150 R - Special Edition (PM)

Rp. 26.600.000

New CB 150 R

Rp. 25.600.000

* Kenaikan Rp 100.000

Suzuki

Thunder

Rp. 18.990.000

TVS

Apache RTR 160

Rp. 17.000.000

Yamaha

Yamaha Byson FI New Injection

Rp 22.500.000

Yamaha Vixion KS Advance

Rp 25.350.000

Yamaha Vixion KS Advance GP Movistar

Rp 25.750.000

Yamaha Xabre

Rp 29.800.000

Yamaha R15

Rp 31.050.000

Yamaha R15 GP Movistar

Rp 31.650.000

Yamaha R15 GP Tech 3

Rp 31.650.000

Kawasaki

Ninja R

Rp 29.600.000

Ninja R Special Edition

Rp29.800.000

Ninja SS

Rp 29.900.000

Ninja 150 RR

Rp 39.900.000

Ninja 150rr SE

Rp.40.900.000

Z 125 Pro

Rp.29.900.000

*harga dapat berubah sewaktu-waktu

*harga berbeda di tiap daerah

Editor : Azwar Ferdian

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa