Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kamera ETLE di Depok Siap Diuji Coba, Sebentar Lagi Bakal Tindak Pelanggar Lalu Lintas

M. Adam Samudra,Harun Rasyid - Sabtu, 4 Februari 2023 | 19:00 WIB
Kamera tilang elektronik (ETLE) siap tindak pelanggaran di wilayah Depok, Jawa Barat.
Kompas.com
Kamera tilang elektronik (ETLE) siap tindak pelanggaran di wilayah Depok, Jawa Barat.

Baca Juga: Maksudnya Biar Lolos Kemera ETLE, Polisi Sebut Copot Pelat Nomor Malah Bakal Kena Tilang Manual

"Nanti akan bertambah lagi di titik lain. Jadi kami akan pasang sebanyak-banyaknya, sehingga kalau semua sudah ter-cover enggak perlu lagi tilang manual," beber Bonifacus.

Nah jika sudah beroperasi, nantinya pengendara yang terpantau tidak mematuhi lalu lintas tentunya akan terekam kamera tilang elektronik tersebut.

Maka dari itu, pengendara domisili Depok dan sekitarnya sebaiknya dapat mematuhi aturan lalu lintas yang berlaku.

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa