Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tiba-tiba Seperti Masuk Hutan, Satu Nyawa Melayang, Rush dan Gran Max Rusak Tertimpa Pohon Tumbang

Parwata - Sabtu, 19 November 2022 | 10:00 WIB
Suasana evakuasi pohon tumbang  yang menimpa dua mobil yakni Toyota Rush Daihatsu Gran Max
Istimewa/ BPBD
Suasana evakuasi pohon tumbang yang menimpa dua mobil yakni Toyota Rush Daihatsu Gran Max

"Kondisi dua mobil rusak berat tertimpa pohon tumbang," jelasnya.

Petugas menggunakan derek untuk mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa kendaraan itu.

Proses evakuasi cukup sulit lantaran korban dalam kondisi terjepit di dalam mobil.

Petugas akhirnya berhasil mengevakuasi korban meninggal dan dua orang yang mengalami luka-luka membawanya ke rumah sakit Sumberglagah.

"Dua korban luka dievakuasi ke RS Sumberglagah dalam perawatan intensif," ungkapnya.

"Evakuasi korban terjepit dan pemotongan pohon berhasil dilakukan sekitar pukul 01.52 WIB," pungkasnya.

Petugas gabungan BPBD Kabupaten Mojokerto, TNI/Polri, Tahura R. Soerjo dibantu potensi relawan mengevakuasi kendaraan dan puing pohon tumbang hingga dini hari.

Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Pohon Tumbang di Jalan Raya Cangar-Pacet Mojokerto Jadi Petaka, Pengemudi Kehilangan Nyawa,

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : TribunJatim.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa