Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Muat Empat Orang Enggak Kehujanan, Mobil Harga Rp 20 Jutaan Ini Juga Anti SPBU, Pemilik NMAX Bisa Gigit Jari

Naufal Nur Aziz Effendi,Galih Setiadi - Selasa, 26 Juli 2022 | 16:00 WIB
bocoran penampakan mobil baru muat 4 penumpang anti mampir SPBU yang harganya lebih murah dari Yamaha NMAX.
Alibaba.com
bocoran penampakan mobil baru muat 4 penumpang anti mampir SPBU yang harganya lebih murah dari Yamaha NMAX.

Baca Juga: Tampil Mirip Yamaha NMAX, Rakata NX3 Jadi Pilihan Skutik Gambot Menarik, Dijual Rp 40 Jutaan Anti Minum Bensin

Changli CLZKC-003 memakai baterai bertipe Lead Acid yang diklaim membutuhkan waktu pengisian 5 jam.

Mobil listrik tersebut memakai motor listrik atau dinamo berkekuatan 1000 watt. Top speed mobil listrik ini diklaim berada di angka 30 km/jam dengan muatan penuh.

Seperti All New Yamaha NMAX, mobil listrik imut ini juga banyak fitur canggih lo.

buritan Changli CLZKC-003.
alibaba.com

Mulai dari adanya USB charging port, yang bisa mengisi daya ponsel brother.

Gak mau kalah sama mobil pada umumnya, CLZKC-003 punya kamera mundur dengan kualitas gambar HD dan pemutar radio MP3, dan terdapat slot SD Card.

Bahkan, mobil listrik ini juga punya sunroof kayak mobil kekinian.

interior Changli CLZKC-003.
alibaba.com
interior Changli CLZKC-003.

Dengan kecanggihan itu, harganya bikin sobat Otomania.com mikir-mikir terus nih.

Nah gimana sob menurut kalian soal mobil listrik Changli CLZKC-003 satu ini, kalau sobat tertarik, pemesanannya bisa melalui Link Ini.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa