Otomania.com - Tiga hal penyebab cover mobil rusak, nomor dua jadi kebiasaan buruk pemilik kendaraan.
Cover mobil memiliki fungsi untuk melindungi mobil dari cuaca atau goresan.
Dalam pemakaianya, jika cover mobil ini tidak diperhatikan bisa juga mengalami rusak.
Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan cover mobil rusak, berikut penjelasannya dari Dedi Irawan, pemilik Star Protection, produsen cover mobil.
Kondisi Cuaca Ekstrem
Paparan panas matahari dan hujan yang kerap berganti juga bisa membuat cover mobil menjadi rusak.
Seperti kain basah yang berulang kali dan kering karena panas lama-lama akan kaku.
"Lembaran serat cover yang kaku rentan robek jika ketarik atau ada tekanan," tutur Dedi.
"Meski dirancang untuk tahan air dan panas matahari langsung, penggunaan cover mobil di area terbuka kurang dianjurkan karena tidak tahan lama," imbuhnya.
Baca Juga: Pernis Cat Bodi Mobil Bisa Terkikis saat Ditinggal Mudik Lama, Solusinya Cukup Pakai Ini
Editor | : | Naufal Nur Aziz Effendi |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR