Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pakai Oktan BBM Lebih Tinggi Dari Standar Pabrik Bikin Mesin Rusak

Dok Grid - Senin, 23 Oktober 2023 | 16:08 WIB
Ilustrasi mengisi BBM di SPBU
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Ilustrasi mengisi BBM di SPBU

Otomania.com - Jangan asal mahal, pakai BBM yang oktannya terlalu tinggi malah bikin mesin rusak, ini faktanya.

Penggunaan oktan Bahan bakar Minyak (BBM) untuk kendaraan seharusnya sesuai dengan rekomendaikan pabrikan.

Tidak sedikit pemilik kendaraan yang mengisi BBM dengan oktan yang lebih tinggi.

Misalnya, kendaraan yang dianjurkan menggunakan BBM RON 90 atau 92, tetapi diisi dengan BBM RON 95 bahkan 98.

Hal tersebut dilakukan pengguna kendaraan untuk mendapatkan performa yang lebih baik.

Beberapa orang mengaku performa mesin menjadi lebih baik.

Padahal, dalam jangka panjang, hal tersebut bisa berakibat pada penurunan performa kendaraaan.

Seperti konsumsi BBM yang menjadi lebih boros dan emisi gas buang kendaraan yang lebih tinggi.

Technical Service Division Astra Honda Motor (AHM) Endro Sutarno membeberkan alasannya.

Baca Juga: Jangan Pakai BBM Campuran, Niat Mau Irit Tapi Malah Mesin Ngelitik

Editor : optimization
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa