Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Boks Motor Plastik dan Aluminium Ternyata Beda Peruntukan, Jangan Asal Pilih

Parwata,Muhammad Farhan - Selasa, 25 Mei 2021 | 17:02 WIB
Boks motor bahan plastik
Farhan
Boks motor bahan plastik

Otomania.com – Jangan salah pilih, berikut penjelasan peruntukan boks motor berbahan plastik dan aluminium.

Boks motor tambahan banyak digunakan sebagai sarana pendukung penyimpan barang saat melakukan perjalanan jauh dengan motor.

Dan saat ini, banyak tawaran boks motor tambhan dengan berbagai ukuran, model serta bahan.

Nah, untuk keperluan perjalanan jauh, sebaiknya pilih boks motor berbahan plastik atau yang aluminium?

Baca Juga: Street Manners : Jangan Asal Pasang Boks Motor, Pahami Dulu Syaratnya

Agar enggak salah pilih, pertama yang harus ditentukan terlebih dulu adalah peruntukan atau penggunaan motornya.

Sutrisno dari Digioto, distributor resmi Shad, Kebon Jeruk, Jakarta Barat mengatakan.

“Boks plastik itu untuk motor harian hingga turing jalan raya, sedangkan boks aluminium atau stainless steel untuk dipakai adventure atau turing jalanan ekstrim,” ujar Sutrisno.

Anjuran tersebut, merupakan saran penggunaan bos motor tambahan dari produsen boks yang tentunya telah dengan pertimbangan.

Baca Juga: Pasang Boks Tanpa Skill Riding Sama Aja Bunuh Diri, Nih Lihat Videonya

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa