Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Empat Tampang Yamaha Exciter 155 VVA, Calon MX King 155 VVA di Indonesia, Suka Yang Mana?

Dida Argadea - Jumat, 1 Januari 2021 | 16:00 WIB
Pilihan warna Yamaha Exciter 155 VVA Vietnam
Yamaha Vietnam
Pilihan warna Yamaha Exciter 155 VVA Vietnam

Otomania.com - Empat Tampang Yamaha Exciter 155 VVA, Calon MX King 155 VVA di Indonesia 

Yup, Yamaha Exciter 155 VVA baru saja rilis di Vietnam, dan digadang-gadang akan masuk Indonesia sebagai MX King 155 VVA.

Judulnya 'all new' semua pada motor ini baru, dengan perubahan yang terjadi pada bebek super ini cukup banyak.

Mulai desain bodi, sasis, fitur hingga mesinnya benar-benar baru.

Bodinya punya desain khas big bike YZF-R1, sayap mirip fairing juga bodi belakang yang lebih seksi.

Headlamp dua bertumpuk, yang atas jadi lampu dekat sedang yang bawah adalah lampu jauhnya.

Bodi tengah ke belakang juga terlihat makin tebal dan rapat, dengan jok berundak serta lampu belakang dibuat ramping ala Yamaha R1.

Lalu mesinnya, kini mengambil basis dari YZF-R15 dan MT-15.

Baca Juga: Yamaha MX King Beraura KTM, Minimalis Tapi Mainan Part Aftermarket Merek Kondang

Speknya SOHC 4 katup VVA, 155 cc, injeksi, radiator dan tentu saja, fitur assist & slipper clutch enggak ketinggalan.

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa