Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha MX King 150 Jadi Bebek Hypersport Mad King, Lihat Part yang Nempel Bikin Ngiler

Parwata,Yuka Samudera - Selasa, 2 Juni 2020 | 07:30 WIB
Modifikasi Yamaha MX King tampil ala bebek hypersport, agresif!
@kemirimiwonsquad
Modifikasi Yamaha MX King tampil ala bebek hypersport, agresif!

Otomania.com - Yamaha MX King 150 ini berubah jadi bebek hypersport, Dijuluki "MAD KING", lihat deh part yang nempel bikin ngiler.

Ingin tampil beda, Iwan Santoso mempercayakan ubahan Yamaha MX King 150 pada workshop Arkha Garage.

Ia memilih konsep ubahan pada motornya menjadi bebek big bike dengan penggunaan part mewah hingga menjadi bebek hypersport.

Pilihan konsep modifikasi tersebut seperti yang disampaikan oleh Iwan selaku pemilik dari motor terebut.

Baca Juga: Kilas Balik Dari Jupiter MX 135 Sampai MX King 150, Kamu Pernah Punya yang Mana?

Yamaha MX King sukses jadi bebek hypersport, dijejali banyak part limbah moge!
@kemirimiwonsquad
Yamaha MX King sukses jadi bebek hypersport, dijejali banyak part limbah moge!

"Masih sangat sedikit konsep bebek yang dibuat big bike di Indonesia, sehingga MX King 150 ini saya pilih untuk dibuat menjadi Yamaha M1 atau R1M style.

Dan modifikasinya harus rapi seperti buatan pabrik, proper dan tetap mempertimbangkan safety dan kenyamanan," buka Iwan.

Dari sisi buldernya sendiri yakni mas Iim, mengatakan bahwa proses modifikasi yang ia lakukan ini menjadi ajang pembuktian dirinya.

Bagian kaki-kaki tampil gambot dan kekar ala moge sport.
@kemirimiwonsquad
Bagian kaki-kaki tampil gambot dan kekar ala moge sport.

"Alasannya sih biar bisa jadi ajang pembuktian bahwa bengkel motor di Indonesia juga bisa membangun motor berkualitas seperti bengkel-bengkel di luar negeri hehe.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa