Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gila!! Tenaga Yamaha WR 155R Bisa Naik 2 Kali Lipat Modal Rp 8 Jutaan

Adi Wira Bhre Anggono,Fariz Ibrahim - Jumat, 16 Oktober 2020 | 12:30 WIB
Yamaha WR 155R oprekan Reisen Motoshop, kapasitas mesin jadi 206cc tenaga naik 110%!
Fariz/otomotifnet.com
Yamaha WR 155R oprekan Reisen Motoshop, kapasitas mesin jadi 206cc tenaga naik 110%!

MAGNET

Putaran mesin dibuat lebih ringan dengan pengurangan bobot magnet, “Dientengin dengan dibubut. Nah kalau enteng kan bisa berputar lebih cepat di awal, jadi akhirnya dari rpm bawah saja udah bisa langsung muter. Bobotnya dikurangin dari aslinya 2,280 kg jadi 1,760 kg,” tunjuknya.

JALUR RADIATOR

Yamaha WR 155R dilengkapi radiator untuk membantu pendinginan mesinnya. Karena kapasitas mesinnya sudah meningkat, jadi perlu ada perubahan sistem radiatornya.

“Kalau motor standar kan butuh panas mesin yang lebih cepet biar dapet suhu yang optimal, oli juga naik ke bagian atas jadi mesinnya lebih awet.”

Thermostat dilepas dan jalurnya dilangsungkan agar air radiator mengalir sejak awal, mesin lebih adem
Fariz/otomotifnet.com
Thermostat dilepas dan jalurnya dilangsungkan agar air radiator mengalir sejak awal, mesin lebih adem

“Kalau motor bore up kan panasnya udah cepet, tapi kalau masih ada thermostat aliran radiator mesti nunggu terbuka dulu, yang ada nanti air radiator keburu panas di blok mesin. Makanya thermostat dilepas, akhirnya sejak motor hidup air radiator langsung muter,” rinci Ecu.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa