Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BERSEJARAH! Jadi Satu-satunya Honda Revo Yang Pernah DITABRAK TANK, Segini Biaya Perbaikannya

Ditta Aditya Pratama,Parwata - Jumat, 11 September 2020 | 20:00 WIB
Honda Revo yang ditabrak tank ternyata masih bisa diperbaiki, segini prediksi biayanya
Irfan Luthfie untuk GridOto.com
Honda Revo yang ditabrak tank ternyata masih bisa diperbaiki, segini prediksi biayanya

Otomania.com - Honda Revo, menjadi salah satu motor yang tertabrak dalam insiden kecelakaan tank.

Insiden tank oversteer terjadi di Jalan Raya Cipatat Kabupaten Bandung Barat pada kamis (10/9/2020).

Jika Honda Revo tersebut ingin dibetulin lagi kira-kira berapa biaya yang harus di keluarkan?

Tank yang diketahui berasal dari Batalyon Kavaleri (Yonkav) 4/Kijang Cakti itu disinyalir baru melakukan latihan didaerah Saguling-Rajamandala.

Awalnya terlihat tank pertama berbelok biasa saja, namun tank kedua kehilangan kendali terlalu ke kiri dan menuju bahu jalan.

Baca Juga: Wow! Mesin Tank 11.000 cc Nempel di VW Kodok, Seperti Ini Suaranya

Langsung saja tank tersebut menghantam motor yang sedang diparkir dan sebuah gerobak pedagang.

Bisa dilihat dari foto, Honda Revo tersebut enggak sampai tergilas dan hancur namun tertabrak dari sisi kiri.

Disinyalir tank sudah keburu ngerem sehingga Honda Revo tersebut enggak terlalu parah kerusakannya, malah masih bisa diperbaiki.

Ketimbang penasaran, langsung saja GridOto.com tanya ke kepala bengkel AHASS buat prediksi biaya perbaikannya.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa