Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Limbah Sampah Plastik Jadi Solar, Alat Ajaib Bikinan Pria Asal Kalsel

Adi Wira Bhre Anggono - Kamis, 23 Juli 2020 | 20:45 WIB
Widodo praktikan pengolahan limbah plastik menjadi BBM jenis Solar
BanjarmasinPost.co.id
Widodo praktikan pengolahan limbah plastik menjadi BBM jenis Solar

Otomania.com - Alat satu ini bisa merubah limbah sampah plastik menjadi solar, penemunya adalah Widodo yang merupakan warga Kalimantan Selatan.

Temuan ini tentu saja sangat inspiratif dan sudah seharusnya mendapat dukungan dari pemerintah.

Selain bisa ikut mengurangi sampah plastik yang tak terdaur ulang, juga bisa membuat masyarakat memenuhi kebutuhan BBM secara mandiri.

Hasil pembuatan BBM sejenis solar ini dari pemanfaatan sampah plastik baik lunak (kantong kresek) maupun semua jenis plastik keras.

Upaya penelitian dan uji coba Widodo ini dianggap berhasil setelah melalui proses yang dilakukan secara mandiri.

Baca Juga: Surprise! Marc Marquez Bakal Balap di MotoGP Andalusia, Bekas Operasi Udah Sembuh?

"Alhamdulillah sukses. Saya coba gunakan untuk mesin dongfeng, ternyata bisa.

Dan, sampai sekarang (BBM) masih saya gunakan membantu pekerjaan saya.

Saya bekerja sebagai pekerja bangunan. Perlu mesin dongfeng untuk menggerakan molen (pengaduk semen)," tutur Widodo dalam wancaranya kepada Banjarmasinpost.co.id, Rabu (22/7/2020).

Diakui Widodo, bisa membuat sendiri BBM dari pemanfaatan sampah plastik.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa