Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Seniman di Pelosok Tulungagung Ini Sukses Memikat Hati Pecinta Helm Custom, Pelanggannya dari Berbagai Negara

Adi Wira Bhre Anggono - Senin, 6 Juli 2020 | 16:00 WIB
Luthfi Hakim di dalam studi sederhananya tengah menggarap salah satu helm pesanan.
Surya.co.id/David Yohanes Surya
Luthfi Hakim di dalam studi sederhananya tengah menggarap salah satu helm pesanan.

Alasannya, harga yang dipatok dianggap terlalu murah. Hanya Rp 100.000-120.000 untuk satu helm.

“Harga saya dianggap tidak masuk akal. Mereka ragu, dengan harga Rp 100.000 hasilnya seperti apa,” kenang Luthfi kepada TribunJatim.com.

Hingga suatu ketika datang pesanan repainting dari seorang pehobi otomotif.

Pesanan itu dikerjakan dengan sebaik-baiknya. Di luar dugaan, pemesan itu mengaku sangat puas dan membuat testimoni.

Testomini itu kemudian diunggah Luthfi ke media sosial miliknya.

Baca Juga: Pajero Sport Berasap Dikira Korban Teror Bom, Polisi Jelaskan Sumbernya dan Ini Keterangan Saksi

Testomoni itu berhasil meyakinkan banyak orang untuk menggunakan jasa Luthfi.

Pesanan pun mulai berdatangan dan perlahan Luthfi menaikkan harga jasanya.

Puncaknya pada tahun tahun 2017 datang pesanan dari Los Angeles, Amerika Serikat.

Seseorang dari negeri Paman Sam mengirim helm untuk dibuatkan desain cat baru.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa