Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Salah! Meski di Dalam Mobil Tetap Wajib Gunakan Masker, Nih Penjelasan Dokter

Parwata,Radityo Herdianto - Sabtu, 13 Juni 2020 | 19:00 WIB
Ilustrasi hand sanitizer, tisu, dan masker di mobil
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Ilustrasi hand sanitizer, tisu, dan masker di mobil

Pantauan PSBB di Check Point Gandaria , Jakarta Timur
Vedhit/GridOto.com
Pantauan PSBB di Check Point Gandaria , Jakarta Timur

"Apalagi saat AC aktif, droplet baik dari mulut atau aktivitas keluar masuk mobil rentan berputar di sekitar kabin mobil," jelas Dokter Ratih.

Menurut Dokter Ratih, penggunaan masker di dalam mobil mencegah droplet yang berpotensi sebagai penularan virus langsung terhirup hidung atau mulut.

"Bukan berarti di dalam mobil aman tidak pakai masker, bisa saja dari orang di dekat kita atau diri sendiri yang menjadi penyebab penularan melalui droplet kalau tidak pakai masker," tegas Dokter Ratih.

Wah, tetap waspada ya!

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa