Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Api Menyala Besar Dari Dalam Kabin, Bodi Angkot Langsung Gosong Terbakar, Apa Penyebabnya?

Parwata - Minggu, 12 April 2020 | 12:00 WIB
Angkutan kota jurusan Ciomas-Merdeka, Kota Bogor terbakar, Sabtu (11/4/2020) di Jalan Raya Gunung Batu, Bogor Barat, Kota Bogor.
Istimewa/Damkar Kota Bogor
Angkutan kota jurusan Ciomas-Merdeka, Kota Bogor terbakar, Sabtu (11/4/2020) di Jalan Raya Gunung Batu, Bogor Barat, Kota Bogor.

Otomania.com - Kebakaran terjadi menghanguskan satu unit mobil angkutan kota (angkot) 05 jurusan Ciomas - Merdeka.

Kebakaran mobil angkot F 1911 C terjadi di Jalan Raya Gunungbatu, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor Sabtu (11/4/2020).

Melansir dari Tribunnewsbogor.com, sebelum peristiwa kebakaran  angkutan kota tersebut terjadi.

Angkot yang melintas menuju arah Jalan Merdeka tersebut tiba-tiba mengeluarkan percikan api.

Setelah itu api pun membesar dan membakar body mobil angkot warna hijau tersebut.

Baca Juga: Tabrakan Maut! Truk BBM Pertamina dan Dua Motor Terbakar, Korban Tewas Dua Orang, Begini Kronologinya

Beruntung saat peristiwa itu, angkot dalam keadaan sepi penumpang atau kosong.

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

Kepala Bidang Penyelamatan dan Pemadam Kebakaran pada Satpol PP Kota Bogor Marse Hendra Saputra mengatakan.

Bahwa peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 07.45 WIB pagi.

Petugas yang mendapat laporan langsung meluncur ke lokasi kejadian.

Baca Juga: Jangan Kaget, Nissan GT-R Yang Terbakar dan Tewaskan Wakil Jaksa Agung Tenaganya Setara Lima Avanza!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa