Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Street Manners : Lawan Arah Masih Saja Terjadi, Ini Yang Bikin Aturan Dilanggar Terus

M. Adam Samudra,Parwata - Sabtu, 7 Maret 2020 | 12:43 WIB
Ilustrasi pemotor melawan arus
Istimewa
Ilustrasi pemotor melawan arus

Beberapa pengendara mengaku terpaksa melawan arus dengan alasan mempersingkat waktu.

Karena melintasi arus sebenarnya, memakan waktu lebih lama karena lebih jauh.

Sebagian besar pengendara yang nekat melawan arus ini, terlihat melakukan pelanggaran, yakni tidak menggunakan helm.

Berboncengan lebih dari dua orang, motor berknalpot bising, hingga berkecepatan tinggi.

Baca Juga: Koplak! Video Pemotor Lawan Arah Senggol Emak-emak Hingga Nyemplung Selokan, Netizen Ngamuk

"Akibat banyaknya pengendara yang nekat melawan arus, pengendara dari arah lain pun terpaksa berhenti di sekitar area putar balik, lantaran membiarkan pengendara lawan arus untuk melintas," ucapnya.

Budiyanto mengaku mengapa hal ini masih sering terjadi, tentunya ada beberapa situasi yang melatar belakangi seperti kurangnya pengawasan ( Preventiv & Represif ), budaya permisif, kurangnya disiplin masyarakat pengguna Jalan dan keterbatasan personil polisi.

"Hal itu jelas membuat peluang kesempatan melanggar cukup tinggi," ucapnya.

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa