Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Truk 10 Roda Melintas, Tiba-tiba Jembatan Ambruk, Auto Nyemplung Sungai, Kondisi Sopir Kaget

Indra Aditya - Sabtu, 15 Februari 2020 | 18:10 WIB
Fikram mengaku kaget saat truknya mundur hingga nyemplung sungai
TRIBUN TIMUR/DARULLAH
Fikram mengaku kaget saat truknya mundur hingga nyemplung sungai

"Tapi untunglah, warga juga capat turun untuk membantuku keluar dari dalam mobil yang sudah berada di air," bebernya.

Jembatan yang amblas tersebut tepatnya di Kelurahan Bojo' Kecamatan Mallusetasi, Kabupaten Barru, Sulsel.

Baca Juga: Awalnya Pasrah Dijarah Begal, Ketika Diejek Sopir Truk Naik Pitam Daihatsu Sigra Dibikin Tersungkur, Pelaku Kocar-kacir

Jembatan yang yang panjangnya kurang lebih 70 meter ini, ambruk di bagian tengah sebelah kanan.

Lebarnya bagian yang ambruk yaitu kurang lebih 5 meter.
Diketahui mobil truk tersebut muat pupuk 600 sak, dari Makassar menuju Belopa.


Artikel ini telah tayang di tribun-timur.com dengan judul Jembatan Bojo Ambruk, Sopir Truk yang Terjun ke Sungai Selamat, Begini Kesaksiannya,

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa