Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Monas Dilarang Jadi Venue Formula E, Anies Baswedan Sebut Tidak Masalah, Masih Ada Waktu

Indra Aditya,Ignatius Ferdian - Sabtu, 8 Februari 2020 | 11:00 WIB
Gubernur DKI Jakarta amati ajang balapan internasional Formula E dari dekat.
Gubernur DKI Jakarta amati ajang balapan internasional Formula E dari dekat.

Bocoran layout sirkuit Monas untuk balapan Formula E ePrix Jakarta yang harus pindah lokasi
Istimewa
Bocoran layout sirkuit Monas untuk balapan Formula E ePrix Jakarta yang harus pindah lokasi

Dirinya yakin penentuan lintasan Formula E dan pembangunan infrastrukturnya bisa selesai sebelum pelaksanaan balapan pada (6/6) mendatang.

"(Waktunya) cukup. Kami komunikasi terus dengan mereka. Tadi malam juga ini kok, tim di sana rileks, 'Oh ya enggak apa-apa, ini biasa'," katanya.

Anies Baswedan menjelaskan, ada sejumlah lokasi alternatif untuk lintasan Formula E. Namun belum mau menyebutkannya.

Dalam konfrensi pers yang digelar di Silang Monas pada September lalu, seharusnya bulan Februari ini sirkuit Formula E Jakarta sudah mulai dalam proses pengerjaan.

Baca Juga: Gubernur Khofifah Kepincut Esemka, Langsung Inden Rp 300 Juta

Lalu selesai pada bulan Mei karena butuh waktu sebulan untuk homologasi sirkuit dan mengevaluasi layout agar memenuhi standar keamanan FIA.

Dengan adanya masalah ini, alhasil pembangunan sirkuit pun akan mundur dan dengan tenggat waktu yang lebih sedikit.

Baca artikel serupa di (Otomotifnet.com)

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa