Bahwa harga yang ditentukan sudah memperhitungkan segala aspek.
"Harga ini kami setting secara keseluruhan, dengan mempertimbangkan desain baru, mesin terbaru, juga rangka terbaru," ucap Thomas di Jakarta, dikutip dari GridOto.com
Selain hal tersebut, beberapa fitur serta kelebihan yang ada pada Honda Genio dirasa Thomas sudah sesuai dengan harga yang diberikan.
"Top speed bisa 94 km/jam, konsumsi bensinnya bisa 60km/liter, kemudian spidometer sudah full digital, ada port charger juga. Dengan segmen yang kita sasar yaitu entry level, saya rasa ini sudah cocok," tutup Thomas Wijaya
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR