Otomania.com - Hari libur menjadi hari yang ditunggu-tunggu, banyak kegiatan yang bisa dilakukan di hari libur.
Seperti halnya sebentar lagi libur Lebaran, yang waktu tersebut bisa digunakan untuk turing motor atau jalan-jalan mencari destinasi baru.
Guna keperluan tersebut kondisi motor harus disiapkan dengan baik agar motor dalam kondisi prima.
Salah satu area yang wajib dilakukan pengecekan sebelum melakukan perjalanan jauh adalah area kelistrikan motor.
Baca Juga: Saat Kelistrikan Motor Butuh ‘Pijat’, Bengkel Ini Bisa Jadi Rujukan
Jangan sampai saat perjalanan motor tiba-tiba motor mogok di jalan.
"Yang paling penting adalah pastikan setrum di aki itu aman," buka Agung Prayitno dari bengkel JGP Racing, dikutip dari GridOto.com.
"Pastikan setrum aki di angka 12 volt, jangan sampai kurang," tambah Agung yang buka di bilangan Cidodol, Jakarta Selatan.
Kemudian area lain yang tidak kalah penting adalah kondisi kiprok harus normal.
Baca Juga: Perlu Ubah Kelistrikan Motor Dari AC ke DC, Berikut Pilihan Kiproknya
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR