Untuk merawat kabel kopling ini banyak cara yang dilakukan di kalangan mekanik.
"Banyak yang bilang pakai gemuk atau grease. Tapi cara itu justru salah," tambahnya lagi.
"Kalau pakai grease, kotoran malah rawan menempel lagi," terangnya.
"Lebih baik pakai oli dan kalau bisa pakai oli baru supaya tidak ada kotoran yang menempel kalau pakai oli bekas," tutup Agus.
Pemberian pelumas pada kabel mekanis seperti itu bisa membuat kinerjanya lebih lancar.
Editor | : | Parwata |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR